Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2013

Kalem, Safinah !!

Udah lama ga posting, sekali posting malah curhat gak jelas.  Pernah ga kalian merasa panik, gimana kalo besok begini, gimana kalo besok begitu? Nah, inilah yang terjadi pada saya mungkin dua bulan terakhir saat saya memulai penelitian untuk tesis saya.  Ceritanya, tesis saya ini adalah riset yang sama saat saya ikut pertukaran pelajar di jepang kemarin. Bedanya, saat disana saya tidak ada beban apapun karena hasilny murni untuk "biar tahu". Tapi untuk yang saat ini entah kenapa sifat tenang saya dan yang biasanya saya punya motto "dijalani aja" ini gak bisa biasa.  Sedikit cerita tentang riset saya, saya mencari isolat fungi yang ada di dalam akar suatu tanaman. Mengidentifikasi akar tersebut secara morfologi dan molekular, lalu melihat apakah fungi tersebut bisa berpengaruh terhadap pertumbuhan pohon. Sudah itu saja, tidak terllau panjang deskripsinya tapi ini beneran bikin saya gak tenang.  Bagaimana jika funginya kontam? bagaimana jika salah tak...